Bebas Pustaka Perpustakaan FIS UNY

ditulis dengan Gitbook Editor

Surat Keterangan Bebas Pustaka (SKBP) Perpustakaan FIS UNY, diberikan kepada mereka yang akan wisuda/yudisium, dan hanya berlaku untuk satu kali wisuda.

Syarat memperoleh SKBP:

  1. Tidak memiliki pinjaman dan tanggungan di Perpustakaan FIS UNY
  2. Mengunggah file PDF :

    1. Tugas Akhir Skripsi (TAS) yang dipisah seperti :
      1. Halaman Depan TAS : berisi dari kover depan hingga Daftar Lampiran
      2. BAB 1
      3. BAB 2
      4. BAB 3
      5. BAB4
      6. BAB 5 : berisi Bab 5, daftar pustaka dan lampiran
    2. Ringkasan Skripsi
    3. Data Hasil Studi (DHS)
    4. Jurnal Student

    Softcopy yang diserahkan mengikuti ketentuan sbb:

  3. Softfile dalam format PDF

  4. Halaman Pengesahan telah ditandatangani oleh pejabat berwenang dan juga telah dibubuhkan stempel

  • Halaman Pernyataan telah ditandatangani penulis

results matching ""

    No results matching ""